Content Post | Covid19.go.id

Sebanyak 10 juta vaksin COVID-19 dalam bentuk bulk dari Sinovac kembali mendarat di bandara Soekarno-Hatta pada 2 Maret 2021. Dengan kedatangan ini, total Indonesia sudah mengamankan 38 juta vaksin COVID-19 dari Sinovac. Sepuluh juta vaksin bulk dalam enam envirotainer ini lalu dibawa dua unit truk ke Bio Farma di Bandung.

Leave a Reply

Your email address will not be published.